Mata Kuliah Tata Cahaya dan Akustik Desain Interior adalah mata kuliah yang mempelajari bagaimana cahaya dan suara dapat dimanipulasi untuk menciptakan suasana
dan pengalaman yang optimal dalam sebuah ruang interior. Mata kuliah ini akan membahas prinsip-prinsip dasar cahaya dan akustik, serta penerapannya dalam desain
interior.
- Pengajar: Astrini Hadina Hasya S.T., M.Ars