Mata kuliah ini membahas tentang isu-isu kependudukan, teori, konsep, dan metode dalam bidang ilmu demografi dan kependudukan, mencakup berbagai aspek demografi terkait jumlah, pertumbuhan, persebaran dan komposisi penduduk akibat perubahan-perubahan dalam variabel demografi (fertilitas, mortalitas dan migrasi), kesehatan, struktur umur, urbanisasi, struktur keluarga/rumahtangga dan kebijakan kependudukan; menjelaskan kegunaan dalam menganalisis masyarakat/penduduk di berbagai aras (rumahtangga, komunitas, regional, nasionaldan global); dan membahas kaitan antara kependudukan dan pembangunan dengan berbagai konsekwensinya dari perspektif sosiologi, ekonomi, geografi, komunikasi dan ekologi.
- Pengajar: Anisa fitria utami, SE, ME